-->

Contoh dan Jawaban Soal menyertakan alasan yang tepat untuk menyampaikan pengajuan atau penawaran

Judul materi : Alasan yang tepat untuk menyampaikan pengajuan atau penawaran
Materi Kelas : X (Sepuluh )
Tema Materi : Negoisasi 
Ringkasan Materi : Salam jumpa kembali dengan admin, kali ini admin bahsauntukmu akan berbagi contoh soal dan jawaban kembali tentang bahasa indonesia kelas X (sepuluh ), topik yang dibahas adalah tentang alasan yang tepat untuk menyampaikan pengajuan atau penawaran. soal ini diambil dari buku paket bahasa indonesia kelas X kurikulum 2013. adapun jawaban admin berikan sebagai bahan refrensi belajar atau bahan evaluasi adik-adik setelah terlebih dahulu mengerjakan soal tersebut!.
menyertakan alasan yang tepat untuk menyampaikan pengajuan atau penawaran

Materi yang berhubungan dengan soal :

Teks negosiasi adalah sebuah teks yang menyajikan interaksi sosial antara dua pihak atau lebih yang memiliki kebutuhan berbeda serta berupaya untuk mencapai kesepakatan bersama untuk memberikan solusi terbaik bagi pemenuhan kebutuhan seluruh pihak yang terlibat dalam negosiasi.

Soal Tugas 2 halaman 160-161 Bahasa Indonesia kelas X

Sekarang cobalah berlatih menyertakan alasan yang tepat untuk menyampaikan pengajuan atau penawaran berikut ini.
Pengajuan Alasan
Minta izin menginap di rumah teman. Mengerjakan tugas kelompok
Menawar harga sewa gedung
untuk kegiatan OSIS
Dana dari sponsor minim.
Kegiatan banyak, sehingga alokasi untuk sewa terbatas.
Menuntut Kepala Desa untuk memberikan izin penggunaan balai RW untuk kegiatan karang taruna satu hari dalam seminggu. Karang Taruna membutuhkan tempat besar untuk berkegiatan.
Karang Taruna juga warga RW yang memiliki ha katas penggunaan gedung
Pertemuan rutin sangat penting dilakukan.
Penawaran Alasan
Mengajukan penawaran kepada sekolah terkait larangan membawa sepeda motor ke sekolah. Tempat parkir tidak ada
Banyak yang belum punya SIM
Mengajukan penawaran kepada ketua RT tentang larangan penggunaan balai RW melebihi jam 21.00 WIB Mengganggu lingkungan
Sudah jam istirahat
Larangan (orang tua) mengakses internet pada hari-hari sekolah. Mengganggu belajar
Sumber belajar dari internet banyak yang rancu dan tidak jelas sumbernya

LihatTutupKomentar